Manajemen Risiko dan Asuransi: “Dasar-Dasar Manajemen Risiko”

30 April, 2011 at 10:49 am 8 komentar

Risiko dapat didefinisikan sebagai kombinasi probabilita suatu kejadian dengan konsekuensinya atau dengan akibatnya (ISO/ IEC Guide 73). Untuk semua tindakan atau aktivitas yang dilakukan oleh manusia (organisasi) selalu terdapat potensi kejadian dan akibat yang mungkin berupa keuntungan (upside risk) atau bahaya terhadap keberhasilan (downside risk). Risiko dapat juga didefinisikan sebagai pure risk dan speculative risk. Manajemen Risiko adalah suatu proses dengan metode-metode tertentu supaya suatu organisasi mempertimbangkan risiko portofolio kegiatan organisasi.

Fokus manajemen risiko adalah mengenal pasti risiko dan mengambil tindakan yang tepat terhadap risiko. Tujuannya adalah secara terus menerus menciptakan/ menambah nilai maksimum kepada semua kegiatan organisasi. Materi kuliah ini dapat saudara download di sini.

Entry filed under: Mnj. Risiko & Asuransi. Tags: , , .

Refleksi Diri: “Nikmatnya Berbagi Dengan Sesama”

8 Komentar Add your own

  • 1. satriyabisniss  |  2 Mei, 2011 pukul 7:20 am

    NUMPANG INFO YA BOS… bila tidak berkenan silakan dihapus:-)

    LOWONGAN KERJA GAJI RP 3 JUTA HINGGA 15 JUTA PER MINGGU

    1. Perusahaan ODAP (Online Based Data Assignment Program)
    2. Membutuhkan 200 Karyawan Untuk Semua Golongan Individu yang memilki koneksi internet. Dapat dikerjakan dirumah, disekolah, atau dikantor
    3. Dengan penawaran GAJI POKOK 2 JUTA/Bulan Dan Potensi penghasilan hingga Rp3 Juta sampai Rp15 Juta/Minggu.
    4. Jenis Pekerjaan ENTRY DATA(memasukkan data) per data Rp10rb rupiah, bila anda sanggup mengentry hingga 50 data perhari berarti nilai GAJI anda Rp10rbx50=Rp500rb/HARI, bila dalam 1bulan=Rp500rbx30hari=Rp15Juta/bulan
    5. Kami berikan langsung 200ribu didepan untuk menambah semangat kerja anda
    6. Kirim nama lengkap anda & alamat Email anda MELALUI WEBSITE Kami, info dan petunjuk kerja selengkapnya kami kirim via Email >> http://satriyabisniss.wordpress.com/

    Balas
    • 2. Muslichudin Wasono  |  20 Juli, 2011 pukul 7:03 pm

      Ok sy akan pelajari dl. ditunggu info lengkapnya, mksh

      Balas
  • 3. best vacation spot  |  4 Juli, 2011 pukul 10:28 pm

    trimakasih artikel dan download link nya mas..
    semoga semakin bermanfaat
    salam kenal dari newbie

    Balas
  • 4. Anonim  |  28 September, 2011 pukul 6:14 pm

    Mas terimakasih banyak atas “dasar-dasar manajemen resiko”-nya, tapi passwordnya apa ya? 🙂

    Balas
  • 5. alpakilo  |  28 September, 2011 pukul 6:17 pm

    Mas terimakasih banyak atas “dasar-dasar manajemen resiko”-nya, tapi passwordnya apa ya? 🙂

    Balas
    • 6. why_snu  |  29 September, 2011 pukul 8:19 am

      gk usah pakai pasword friend, buka ja pakai yg read only……..

      Balas
  • 7. Anonim  |  20 April, 2012 pukul 9:59 pm

    thanks ya pak,,,

    Balas
  • 8. Anonim  |  24 Mei, 2012 pukul 11:13 pm

    robi cahya
    masih ada bahan yang lain gak pak tentang manajemen risiko

    Balas

Tinggalkan Balasan ke Muslichudin Wasono Batalkan balasan

Trackback this post  |  Subscribe to the comments via RSS Feed


Kalender

April 2011
S S R K J S M
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930  

Waktu Saat Ini

Arsip

Kata Bijak

Ketakutan dan kekhawatiran yang tidak beralasan tidak akan membawa perubahan apapun pada kehidupan kita. Keberanian mengambil risiko dengan di iringi do’a dan rasa percaya diri merupakan awal dalam meraih kesuksesan hidup baik di dunia maupun di akhirat.

Pengunjung

  • 1.090.350 visitors

Negara Asal Pengunjung

free counters

Lokasi Pengunjung

Poling Hari Ini

Pembaca Terakhir

Join My Community at MyBloglog!
Jangan asal copy paste ya..
Academic,  Learning & Educational Blogs - BlogCatalog Blog Directory
Image and video hosting by TinyPic
Image and video hosting by TinyPic

Website saya nilai
Rp 27.64 Juta

alexaku
counter